Berita
-
SOSIALISASI KESEHATAN DAN KB
28 November 2018 11:23:55 WIB AdministratorAkhir-akhir ini pemerintah cukup di sibukan dengan masalah kependudukan, semakin hari semakin sulit mencari jalan keluar dari berbagai persoalan. Meningkatannya pertumbuhan penduduk dari tahun ke tahun mempengaruhi tingkat pengangguran dan kriminal, sehingga mulai dari tingkat bawah pemerintah desa memberikan ..selengkapnya
-
PERINGATAN HARI BESAR ISLAM MAULID NABI MUHAMMAD SAW TAHUN 1440 H
28 November 2018 10:10:54 WIB AdministratorAcara peringatan hari Besar Islam Maulid Nabi Muhammad SAW Tahun 1440 H Desa Srimartani Dilaksanakan pada Hari Rabu 21 November 2018 pukul 20.00-23.00 WIB bertempat di Komplek Balai Desa Srimartani, dengan pembicaranya adalah KH. Henri Sutopo. Kegiatan ini digelar Pemerintah Desa untuk memperingati Maulid ..selengkapnya
-
PENINGKATAN KAPASITAS PAMONG DESA dan BPD KE DESA CIKOLE LEMBANG
27 November 2018 11:15:26 WIB AdministratorPerjalan jauh yang ditempuh dari Kantor Desa Srimartani menuju Desa Cikole Lembang, Bandung, Jawa Barat tidak menyurutkan semangat pemerintah desa dalam rangka kunjungan kerja untuk kegiatan Peningkatan Kapasitas Pamong Desa dan BPD Desa Srimartani. Seluruh rangkaian kegiatan dimulai dari hari Jumat ..selengkapnya
-
PILURDES DESA SRIMARTANI 2018
26 November 2018 09:52:25 WIB AdministratorRangkaian video acara pemilihan Lurah Desa Srimartani. Mulai dari Perkenalan calon Lurah desa sampai akhirnya terpilih Lurah Desa dan Ditutup dengan sertijab Lurah. ..selengkapnya
-
SERAH TERIMA JABATAN LURAH dan TP PKK DESA SRIMARTANI
26 November 2018 09:15:41 WIB AdministratorKelurahan Srimartani, Kecamatan Piyungan menggelar acara serah terima jabatan (sertijab) dari PJ Lurah Ibu Afif Umahatun,S.H kepada lurah baru Bapak H. Mulyana. D Bertempat diaula kantor Kecamatan Piyungan pada hari Rabu, 21 November 2018. Acara sertijab berlangsung sekitar pukul 13.00 WIB tersebut ..selengkapnya
-
PELANTIKAN 30 LURAH DESA KABUPATEN BANTUL
22 November 2018 09:12:35 WIB AdministratorBupati Bantul Drs H Suharsono melantik sebanyak 30 lurah desa hasil dari Pemilihan Lurah Desa (Pilurdes) 2018 di Pendopo Manggala Parsamya, komplek Pemda Bantul, Rabu (21/11/20018) Termasuk Lurah Desa Srimartani yang terpilih sebagai lurah desa yaitu Bapak H. Mulyana yang kembali terpilih di peride ..selengkapnya
-
Pemerintah Desa Boleh Terbitkan SKTM, Bukan Lagi Oleh Dinsos
27 Agustus 2018 14:01:20 WIB AdministratorSrimartani. Berdasarkan Surat Dinas Sosial, Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (Dinsos P3A) Kabupaten Bantul Nomor 460/3127 tanggal 03 Agustus 2018 maka Dinsos P3A yang semula dapat menerbitkan Surat Keterangan Tidak Mampu (SKTM) untuk penerimaan peserta didik baru, saat ini dinyatakan selesai. ..selengkapnya
-
Sejumlah Koperasi di Srimartani Dibubarkan
27 Agustus 2018 10:02:53 WIB AdministratorSrimartani. Sebanyak 4 koperasi di wilayah Desa Srimartani Kecamatan Piyungan telah dibubarkan oleh pemerintah. Salah satu sebabnya adalah koperasi tidak melaksanakan Rapat Anggota Tahunan atau RAT selama lebih dari 3x berturut-turut seperti diungkapkan Hida, PPKL Dinas KUKMP Kabupaten Bantul. Koperasi ..selengkapnya
LAGU INDONESIA RAYA
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
| Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Penyuluhan Cara Mencegah Infeksi Akibat Tikus
- Sosialisasi Mitigasi Bencana dan Penanaman Pohon Kelor Cegah Longsor
- Sosialisasi Ecoenzym dan Pestisida Nabati di Padukuhan Umbulsari
- Antisipasi Kasus PMK, Bantul Perketat Pengawasan dan Percepat Vaksinasi Ternak
- Apel Akbar Hari Desa Bersama Lurah dan Pamong Se-Bantul
- Kasus Leptospirosis di Bantul pada 2025 Meningkat, Warga Diimbau Waspada
- PSN Jumat Digelar di Padukuhan Wanujoyo Lor, Cegah DBD













