Berita
-
Srimartani Perlu Antisipasi Darurat Sampah
26 Januari 2023 09:17:27 WIB AdministratorSrimartani. Pemerintah Kalurahan Srimartani diminta turut melakukan langkah antisipasi menghadapi keadaan darurat sampah. Sampah menjadi persoalan tersendiri jika tidak dikelola dengan tepat. Dalam rapat yang digelar Dinas Lingkungan Hidup Bantul (25/01/2023) di Rumah Dinas Bupati Bantul, Ulu -Ulu Srimartani, ..selengkapnya
-
Bangun Soliditas, Srimartani Adakan Majelis Pamong
25 Januari 2023 19:38:21 WIB AdministratorSrimartani. Kerja sama tim adalah hal mutlak dalam penyelenggaraan sebuah pemerintahan di Kalurahan. Guna memperkuat semangat dan soliditas sesama pamong, Lurah memulai kembali majelis bersama di tahun ini. Pertemuan perdana pada tahun ini diselenggarakan di rumah Dukuh Sanansari, Mugiman (24/01/2023). ..selengkapnya
-
Srimartani Mulai Persiapkan Pemilu 2024
25 Januari 2023 19:31:13 WIB AdministratorSrimartani. Pesta rakyat bernama Pemilu akan segera datang. Meski masih akan digelar pada 2024, tahapan awal harus dipersiapkan sejak tahun ini. Segenap petugas PPK Kapanewon Piyungan telah terbentuk dilanjutkan PPS Kalurahan Srimartani. Hari ini tim PPS itu telah mulai melakukan persiapan-persiapan ..selengkapnya
-
Srimartani Ikuti Pramusrenbang Tingkat Kapanewon
25 Januari 2023 19:26:14 WIB AdministratorSrimartani. Dalam rangkaian proses perencanaan pembangunan untuk tahun 2024, Pemerintah Kalurahan Srimartani mengikuti tahap persiapan yaitu pramusrenbang. Pramusrenbang dilaksanakan di Aula Kapanewon Piyungan hari ini (25/01/2023). Lurah Srimartani menyampaikan daftar usulan program kegiatan melalui ..selengkapnya
-
Pendataan SDGs Desa di Srimartani Terus Diupdate
25 Januari 2023 19:21:06 WIB AdministratorSrimartani. Pendataan IDM (Indeks Desa Membangun) berbasis SDGs Desa telah dimulai pada tahun 2021. Pemutakhiran data ini lebioh detail dan mikro sehingga bisa memberikan informasi dan data yang lebih banyak karena di dalamnya ada pendalaman data pada level RT, Keluarga, dan warga di suatu Kalurahan ..selengkapnya
-
Tiga Jabatan Kosong Srimartani Resmi Kembali Terisi
25 Januari 2023 19:08:50 WIB AdministratorSrimartani. Setelah seluruh tahapan pengisian lowongan pamong Kalurahan Srimartani dilaksanakan, kini Kalurahan Srimartani telah memiliki formasi lengkap. Tiga jabatan yang semula kosong telah terisi. Jagabaya dijabat oleh Singgih Handoyo yang semula merupakan staf honorer yang telah mengabdi di Kalurahan. ..selengkapnya
-
Srimartani Selesaikan Penyusunan APBKal Tahun 2023
30 Desember 2022 16:50:58 WIB SINGGIH HANDOYOSrimartani. Lurah Srimartani beserta segenap pamong telah menyepakati draft anggaran (APBKal) tahun 2023. Kesepakatan dilakukan bersama antara Pemerintah Kalurahan bersama Bamuskal (BPD) pada Senin (26/12/2022) di ruang rapat Kantor Lurah Srimartani. Dalam bulan ini pula terdapat kesepakatan untuk mengundangkan ..selengkapnya
-
Papan Penanda Keistimewaan di Srimartani Sudah Jadi
30 Desember 2022 16:39:32 WIB SINGGIH HANDOYOSrimartani. Pembangunan Papan Penanda Keistimewaan DIY di Kalurahan Srimartani telah dikerjakan. Menggunakan Dana Keistimewaan melalui mekanisme Bantuan Keuangan Khusus dari Pemda DIY sebesar 63 juta rupiah, kegiatan ini dikerjakan selama sekitar sebulan. Bangunan semacam tugu penanda ini dibangun di ..selengkapnya
LAGU INDONESIA RAYA
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
| Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Penyuluhan Cara Mencegah Infeksi Akibat Tikus
- Sosialisasi Mitigasi Bencana dan Penanaman Pohon Kelor Cegah Longsor
- Sosialisasi Ecoenzym dan Pestisida Nabati di Padukuhan Umbulsari
- Antisipasi Kasus PMK, Bantul Perketat Pengawasan dan Percepat Vaksinasi Ternak
- Apel Akbar Hari Desa Bersama Lurah dan Pamong Se-Bantul
- Kasus Leptospirosis di Bantul pada 2025 Meningkat, Warga Diimbau Waspada
- PSN Jumat Digelar di Padukuhan Wanujoyo Lor, Cegah DBD












