Malam Tirakatan 17 Agustus 2022 Serentak di Srimartani

Administrator 30 Agustus 2022 18:55:00 WIB

Srimartani. Untuk pertama kalinya setelah pandemi, serentak di 17 wilayah Padukuhan sekalurahan Srimartani diadakan Malam Tirakatan. Kegiatan yang diikuti oleh masyarakat umum ini digelar pada setiap malam tanggal 17 Agustus setiap tahunnya. Beraneka ragam kegiatan dilakukan untuk mengisi malam sebelum hari peringatan kemerdekaan RI itu. Di antara kegiatannya adalah dzikir dan doa bersama, pentas seni, tausyiah, kilas sejarah perjuangan bangsa, dan beraneka perlombaan yang digelar untuk memeriahkan peringatan kemerdekaan Indonesia. Red-Cr

Komentar atas Malam Tirakatan 17 Agustus 2022 Serentak di Srimartani

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
Isikan kode Captcha di atas
 

LAGU INDONESIA RAYA

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah Pengunjung
Kebijakan Privasi

Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License