Peyek Bayem Kremus Kremus Karya Ibu-Ibu Srimartani

Administrator 08 Oktober 2017 02:47:53 WIB

Fokus Srimartani. Ingin maju memang tidak boleh ada kata diam atau berhenti. Untuk mengasah kreatifitas sekaligus menciptakan nuansa baru yang produktif, para ibu yang tergabung dalam PKK Desa Srimartani melakukan praktek memproduksi peyek dengan bahan bayam. Kegiatan dilakukan pada Sabtu (7/10/2017) di Balai Desa Srimartani. Setelah hasilnya selesai lalu dicobalah peyek bayam tersebut dan kremus... kremus... begitu kata seorang ibu yang menggambarkan saat mencicipi peyek itu.

Lurah Srimartani H.Mulyana mengapresiasi kegiatan pengolahan produk pangan tersebut dan kepada Carik Desa dikatakan salah satu kios baru milik Pemerintah Desa Srimartani nantinya dapat digunakan sebagai ruang untuk menampung dan memasarkan berbagai produk pangan asli Srimartani kepada konsumen dan akan terus dibina hingga dapat bersaing dengan produk dari luar yang berkualitas dan menguasai pasar. Red-Cr.

Komentar atas Peyek Bayem Kremus Kremus Karya Ibu-Ibu Srimartani

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
Isikan kode Captcha di atas
 

LAGU INDONESIA RAYA

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah Pengunjung
Kebijakan Privasi

Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License